Harga Mobil Mitsubishi Mirage Facelift Terbaru Dan Bekas 2017

Advertisement
Advertisement
Harga Mobil Mitsubishi Mirage Facelift Terbaru Dan Bekas 2017 - Jika kita melihat desainnya mitsubishi mirage ini mendapatkan desain baru yang cukup unik dia memiliki gaya yang sporty dan styles, lalu bamper depan dilengkapi dengan aksen chrome, kemudian apabila melihat bagian sisi samping mobil mitsubishi mirage facelift ini dibekali dengan velg yang memiliki ukuran 16 inch tuton color, juga mendapatkan sepion dengan lampu sen dan sistem lipat otomatis, jadi gw rasa mobil ini cukup sporty.

Menengok bagian belakang mobil mitsubishi mirage dia sudah memakai bamper replektor dan dua buah sensor parking. Kemudian setelah kita barusan membahas sedikit tentang bagian eksterior dilanjut melihat pada bagian interior dari pada mobil mitsibishi ini. Kapasitas bagasi dari mobil ini saya rasa cukup luas hanya saja tidak rata dengan lantai, dan dibawahnya terdapat penyimpanan ban serp.

Dan apabila anda merasa kurang dengan kapasitas bagasinya, anda juga dapat melipatnya hingga 60-40, namun meski sudah dilipat kerataannya tetap tidak sama dan agak sedikit lebih naik dari asalnya. Dan apabila melihat perubahan yang diterapkan pada mobil ini yang bisa pertama kali kita lihat perubahannya adalah pada bagian setirnya yang kini dibuat dengan lebih modern dan styles.

Harga Mobil Mitsubishi Mirage Facelift Terbaru Dan Bekas

Jika ingin lebih tahu tentang bagian interior mobil mitsubishi mirage ini anda bisa langsung lihat ke dealer yang dengan dengan rumah anda, karena perubahan yang lebih menonjol pada interiornya hanya pada bagian setir saja, dan untuk bagian lainnya seperti pada ace atau audio nya masih tetap sama mengusung versi lawasnya. Nah untuk melihat daftar harga mobil mitsubishi mirage ini bisa dilihat dibawah.

Spesifikasi Mobil Mitsubishi Mirage
Performa : 1193 cc, 77 PS, Bensin, DOHC, MIVEC, INVEC III & CVT ( Automatic )
Dimensi : Panjang 3710 mm, Lebar 1665 mm, Tinggi 1500 mm
Suspensi : Depan Mac Pherson strut
Belakang Torsion Beam
Ban : Velg R 14 ( GLX
Velg R 15
Rem : Depan 13 Ventilated Disc Belakang 7 inch Leading and trailing drum
ABS & EBD
Interior : Jok Fabric
Fitur & Audio : Unique center panelwith digital quartz clock + AM/FM, CD 4 speakers, MID, USB port
Start/Stop Engine ( Exceed )
Keyless Operating System ( Exceed )
Auto AC
Immobilizer ( Exceed )
Dual Airbag + Brake override
Power Window with Electric Mirror
Harga Mobil Mitsubishi Mirage
Tipe Mobil Harga Update
Mitsubishi Mirage Tipe Exceed Rp.177,000,000,-
Mitsubishi Mirage Tipe Sport Rp.170,000,000,-
Mitsubishi Mirage Tipe GLS Rp.163,500,000,-
Mitsubishi Mirage Tipe GLX Rp.148,000,000,-
Mirage Tipe GLX Bekas Th 2012 Rp.105,000,000,-

Kemudian apabila anda berkeinginan untuk membeli dengan cara di cicil atau kredit anda bisa lihat referensi pada gambar simulasi yang ada pada bagian bawah artikel, dan saya sarankan lebih baik besar dp atau uang muka dari pada kecil dp, karena apa? Karena jika uang dimuka lebih besar otomatis biaya angsuran cicilannya akan lebih ringan dari pada yang dp nya lebih kecil.

Harga Kreit Mobil Mitsubishi Mirage Terbaru

Nampaknya hanya itu yang dapat kami bahas kali ini, untuk melihat referensi lain anda dapat juga mengetahui mobil usungan terbaru yang dimiliki oleh daihatsu yaitu mobil daihatsu sigra yang harganya lebih murah dari mobil ini, terimakasih.
Advertisement